80 Juta: Korban Bencana Alam di Asia Pasifik
Bencana alam berdampak terhadap 80 juta penduduk di Asia Pasifik dengan kerugian mencapai $60 miliar. […]
Bencana alam berdampak terhadap 80 juta penduduk di Asia Pasifik dengan kerugian mencapai $60 miliar. […]
Lebih dari sepertiga bencana alam terjadi di Asia. Namun kerugian terbesar akibat bencana alam dialami Amerika Serikat.
Pemanasan global telah memercepat peralihan zona hujan (rain band) terbesar di belahan bumi bagian selatan.
Negara-negara Asia Pasifik memiliki kesempatan untuk bertumbuh dengan cara yang berkelanjutan dengan tidak mengorbankan alam.
Perubahan iklim memerparah kondisi kekurangan air di wilayah Kepulauan Pasifik yang selama ini mengandalkan pasokan dari air hujan. […]
Permintaan air terus meningkat dalam dekade mendatang. Kondisi ini bisa mengancam kelestarian lingkungan dan memicu ketegangan antar negara. […]