Gelontorkan $6,9 Triliun, Bank Perparah Krisis Iklim
JP Morgan Chase, Mizuho, dan Bank of America jadi tiga penyalur dana terburuk di 2023. Bank yang menempati peringkat pertama sejak 2016 di luar dugaan.
JP Morgan Chase, Mizuho, dan Bank of America jadi tiga penyalur dana terburuk di 2023. Bank yang menempati peringkat pertama sejak 2016 di luar dugaan.
Vanuatu sukses memimpin koalisi 133 negara meloloskan resolusi guna melindungi hak-hak generasi sekarang dan generasi yang akan datang dari dampak buruk perubahan iklim.
Nilai sebenarnya dari pendanaan iklim hanyalah sepertiga dari yang dilaporkan oleh negara-negara maju.
Konsentrasi emisi gas rumah kaca dunia perlu dipangkas 7,6% per tahun dari tahun 2020 hingga 2030 untuk mencapai target Persetujuan Paris.
Presiden diminta segera mengevaluasi perbaikan tata kelola hutan dan lahan serta merilis rencana pembangunan rendah karbon.
Bencana yang diakibatkan oleh kerusakan lingkungan menempati posisi tiga teratas risiko yang harus dihadapi dunia di 2019.