Geliat “IAD” Berbasis Perhutanan Sosial di Kapuas Hulu
Acara ini ditujukan untuk berkolaborasi dan bersinergi membangun masyarakat dan lingkungannya dalam kerangka strategi pengembangan wilayah terpadu (IAD) berbasis Perhutanan Sosial.
Acara ini ditujukan untuk berkolaborasi dan bersinergi membangun masyarakat dan lingkungannya dalam kerangka strategi pengembangan wilayah terpadu (IAD) berbasis Perhutanan Sosial.
Hutan di Jawa menjadi fokus perhatian yang harus segera dibenahi negara. Jutaan masyarakat miskin yang tinggal di dalam dan sekitar hutan menggantungkan kehidupannya dari kawasan hutan negara.
Dengan mendalami tema Perhutanan Sosial, akan banyak pengalaman berharga yang didapatkan langsung para mahasiswa bersama masyarakat.
Tiga pilar pengelolaan penting untuk terus dikawal pasca kelompok-kelompok tani dan masyarakat mendapatkan persetujuan Perhutanan Sosial.
Sebelum ada ijin HKm, para petani hutan ini dilarang keras untuk melakukan aktivitas kelola hutan. Kini, dengan kesadaran sendiri, mereka turut melestarikannya.
Di lahan garapannya sekarang, Maskuri menanam tanaman yang bisa cepat dipanen dan dijual ke pasar terdekat, misalnya singkong, ubi jalar, pepaya dan pisang.