Aceh Berdiet Kantong Plastik

2012-06-10T11:52:46+07:0010 June 2012|Gaya Hidup, Komunitas, Lingkungan, Siaran Pers|

Ratusan pesepeda berkampanye keliling Kota Banda Aceh sebagai bentuk keprihatinan atas semakin banyaknya sampah plastik di muka bumi.