Lima Pesan untuk Delegasi Indonesia di COP29

2024-11-12T19:11:22+07:0011 November 2024|Iklim, Siaran Pers|

Merespon pembukaan CoP-29, Aliansi Rakyat untuk Keadilan Iklim (ARUKI) menilai 5 (lima) hal yang harus menjadi fokus delegasi Indonesia di Cop-29.